
Cirebon terletak di pesisir utara perbatasan Jawa Barat dan Jawa
Tengah yang pernah mengalami masa kejayaan sebagai salah satu pusat
perkembangan Islam di Pulau Jawa. Ditunjang posisi geografisnya, Cirebon
memiliki kekayaan budaya yang beragam dengan...